Wednesday, November 22, 2017

Standar Terminologi/Istilah dalam Bahasa Inggris di Lingkungan Kementerian Keuangan

Penetapan itu tertuang dalam Keputusan Menteri Keuangan (KMK) Republik Indonesia nomor 914/KMK.01/2016 tentang Standar Terminologi/Istilah dalam Bahasa Inggris di Lingkungan Kementerian Keuangan, diantaranya adalah :
No
 Daftar Istilah
Istilah dalam Bahasa Inggris

Administrasi Sengketa Pajak (ASP)
Tax Dispute Administration
2.      
Agregasi
Aggregation
3.      
Ajudikasi Non Litigasi
Non-litigation Adjudication
4.      
Akses Informasi
Access to Information
5.      
Akta Notaris
Notarial Deed

No comments:

GLOSARIUM

Glosarium adalah kumpulan daftar kata atau istilah penting yang tersusun secara alfabet yang mendefinisikan bidang pengetahuan tertentu. Den...