:::Catatannya The Echo:::: Bekerja ikhlas itu maksudnya ini...

Monday, March 20, 2023

Bekerja ikhlas itu maksudnya ini...

Dari berbagai sumber :
  1. Bekerja dengan Ikhlas karena Allah 
  2. Itqon, Tekun dan Sungguh-sungguh Dalam Bekerja
  3. Jujur dan Amanah
  4. Menjaga Etika
  5. Tidak Melanggar Prinsip-prinsip Syariah
  6. Menghindari Syubhat
  7. Menjaga Ukhuwah Islamiyah


Ikhlas yang dimaksud itu karena Allah, karena ukurannya adalah bisa di ukur oleh manusia, maka prestasi atau kinerja bisa diukur dan bukan karena itu dijadikan alasan, apa-apa karena atasan misalnya trus dibilang enggak Ikhlas. Berangkat kerja, mengucapkan Basmallah, itu niat dan ikhlas.

Kerja sungguh-sungguh, nah ini nih yang disebut dengan itqon, yaitu tekun atau rajin, sungguh-sungguh dalam kerja, kerja keras dan memiliki etos kerja yang baik dan bertanggung jawab.

Jujur dan amanah, nah ini yang penting dan perju dijaga, soal integritas, jujur adalah kunci utama. Amanah merupakan bentuk tanggung jawab yang perlu dijaga nilainya (value).

Dst.....dilanjut...(next time)

No comments:

Best FIT :

  Tabel Perbandingan Metode dalam Administrasi Publik Pendekatan Metode Deskripsi Kelebihan Kelemahan Relevansi dalam Administrasi Publik Sk...